Hari ini saya akan share di blog ini tentang Menambahkan Sharing Button Di Postingan Blog. untuk contohnya sobat bisa lihat gambar di atas, bisa sobat lihat dari gambar di atas yang akan kita bahas ini terdapat Facebook share button, Twitter, Delicious dan Sahre this. Untuk cara Menambahkan Sharing Button Di Postingan Blog ini sangatlah mudah, jika masih kurang paham sobat bisa coba tes pada tombol di bawah ini, di tes dulu ya sob!
Live Demo
Okelah kalo begitu sekarang mari kita bahas cara Menambahkan Sharing Button Di Postingan Blog sobat.
1. Masuk ke akun blogger sobat.
2. Pada Dasbor klick Rancangan ➨ Edit HTML.
3. Jangan lupa CentangExpand Template Widget ➨ Bckup dulu templatenya untuk berjaga-jaga bila terjadi kesalahan.
4. Selanjutnya dalam Edit Template sobat cari kode <data:post.body/> Jika kesulitan mencarinya coba baca Cara Cepat Mencari Kode HTML.
5. Sekarang Copy kode di bawah ini dan paste atau letakkan :
- Jika ingin meletakkan Sharing Button ini di bawah postingan, silahkan copy kode di bawah ini dan paste di bawah kode <data:post.body/> (Jika ada tiga kode yang sama maka letakkan di bawah kode yang ke dua)
- Jika ingin meletakkan Sharing Button ini di bawah postingan, silahkan copy kode di bawah ini di dan paste di atas kode <data:post.body/> yang pertama.
<!-- Sharing Button By: Oto Website/ Start -->
<span class='st_facebook_hcount' displayText='Facebook'></span><span class='st_twitter_hcount' displayText='Tweet'></span><span class='st_delicious_hcount' displayText='Delicious'></span><span class='st_sharethis_hcount' displayText='ShareThis'></span>
<script type="text/javascript">var switchTo5x=false;</script><script type="text/javascript" src="http://w.sharethis.com/button/buttons.js"></script><script type="text/javascript">stLight.options({publisher:'f3e22f37-f1d3-41f4-adfe-e9667347c91e'});</script>
<!-- Sharing Button By: Oto Website/ END -->
<span class='st_facebook_hcount' displayText='Facebook'></span><span class='st_twitter_hcount' displayText='Tweet'></span><span class='st_delicious_hcount' displayText='Delicious'></span><span class='st_sharethis_hcount' displayText='ShareThis'></span>
<script type="text/javascript">var switchTo5x=false;</script><script type="text/javascript" src="http://w.sharethis.com/button/buttons.js"></script><script type="text/javascript">stLight.options({publisher:'f3e22f37-f1d3-41f4-adfe-e9667347c91e'});</script>
<!-- Sharing Button By: Oto Website/ END -->
6. Simpan Template.
Sekarang bisa sobat lihat sendiri hasilnya pada postingan blog sobat.
Saya rasa cukup untuk kali ini, silahkan tinggalkan tanggapan atau komentar sobat tentang postingan atau article di atas!
gan klo yg sepeti agan gmna yh?tombolnya banyak
BalasHapus@Muhammad IqbalLihat caranya disini http://otowebsite.blogspot.com/2012/05/memasang-tombol-sharing-is-sexy-jquery.html
BalasHapus